Kamis, 30 Juli 2015

Harga Rental Container

PT Kobexindo Container ( Logistic) adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang usaha rental container :
1. merentalkan  dan Modifikasi Container (Peti Kemas)
2. Jasa International  Customs Clereance Import


Berikut kami sampaikan  informasi tentang Container, yaitu sbb :
I. Ukuran Container
1. Ukuran Container DC ( Dry Container) standard hanya ada 2 (dua) macam, yaitu :
- Container 20 feet (P = 6 m/20 ft, L = 2,4 m/8 ft dan T = 2,4 m/8 ft)

- Container 40 feet (P = 12 m/40 ft, L = 2,4 m/8 ft dan T = 2,4 m/8 ft)


2. Ukuran Container Modifikasi dapat disesuaikan dengan permintaan, yaitu :
- 10 ft, 20 ft, 30 ft, 40 ft atau ukuran panjang dapat disesuailan dengan permintaan customer


II. Kondisi Container secondhand 20 feet/40 feet, yaitu :
- Sea Worthy, kondisi layak eksport dan tidak bocor (100% rapat dan kedap)
- Cargo Worthy, kondisi layak angkut, +/- 70% s/d 80% dari kondisi baru


III. Harga Container DC :
- Harga LOCO Depo PT. Kobexindo Container, diatas Trailer
- Kondisi container Cargo Worthy dan As Is (sebagaimana adanya)
- Harga tidak mengikat selama belum ada kontrak pembelian

IV. CONTAINER MODIFIKASI :
1. Modifikasi Container 20 feet/40 feet :
Container Office, Warehouse, Caravan, Barak, Klinik, Laboratorium, Dapur, Toilet, Ruang Mesin/GENSET/Batere BTS dan lainnya sesuai permintaan Customer


2. Harga Container Modifikasi, tergantung dari :
- Permintaan dari pihak Customer (sesuai dengan gambar kerja)
- Spesifikasi dan jenis material yang digunakan
- Perlengkapan dan accessories yang diminta/dipakai
- Tingkat kesulitan, kehalusan dan kerapian pengerjaannya


3. Harga Container Modifikasi :
- Harga LOCO Depo PT Kobexindo Container diatas Trailer
- Harga tidak mengikat selama belum ada kontrak pembelian
- Harga tidak termasuk GENSET
- Harga Air Conditioner (AC) tergantung merk dan typenya


4. Pembayaran (term of payment) :
- Uang muka (DP) minimal 50%,, dibayar saat order pembelian (PO) ditanda tangani
- Sisanya 50%, dilunasi saat serah terima barang akan dilaksanakan


5. Waktu pengerjaan (untuk Container Office dan Caravan) :
2 (dua) minggu atau 14 (empat belas hari kerja) dan hari hujan tidak diperhitungkan, terhitung sejak uang muka sebesar 50% diterima oleh PT Kobexindo Container


V. Pemakaian Container Modifikasi :
- Perusahaan Mining, khususnya batu bara (coal) dan minyak bumi
- Perusahaan Jasa Konstruksi (khususnya Infrastruktur) dan Perumahan
- Perkebunan dan HTI (Hutan Tanaman Industri)
- Perusahaan Telekomunikasi
- Pemda (Pool Bus Kota, Trans Jakarta, Dinas Kebersihan dll)
- Industri Makanan, Minuman, Obat dan lain sebagainya


VI. Nilai Tambah Container Modifikasi :
Mengapa para customer yang masih membangun bedeng untuk kantor proyek atau barak untuk para pekerja harus beralih ke Container Modifikasi ?
1. Container Modifikasi jauh lebih kuat dan jauh lebih rapi dibandingkan bedeng
2. Container Modifikasi mudah dipindahkan, sangat mobile dan sangat praktis
3. Life time jauh lebih lama, diatas 10 tahun, bedeng paling lama seumur proyek
4. Biaya jangka panjang (diatas 10 tahun), hanya 26,86% s/d 32,40% dibandingkan bedeng yang biasanya hanya seumur proyek
5. Setelah 10 tahun dipakai, Container Office masih memiliki nilai ekonomis dan nilai jualnya masih tinggi, sedangkan bedeng selesai proyek tidak ada nilainya


Untuk keterangan lebih lengkap silahkan hubungi kami :


        Perdagangan dan sewa dari semua jenis dan ukuran kontainer pengiriman ISO & kabin. Kegiatan usaha Buana Wikasa meliputi:

  • Trading & penyewaan kontainer baru dan bekas dari semua jenis & ukuran
  •  Jual wadah diubah dan dibuat / kabin
  • Kualitas terjamin unit ini karena semua kotak yang disurvei dan diperiksa oleh surveyorIICL berkualifikasi     untuk memastikan kesesuaian dengan standar yang ditetapkan.
  • Unit baru yang diproduksi untuk memenuhi semua spesifikasi ISO yang berlaku untuk digunakan dalam Pengiriman Internasional.
  • Buana Wikasa. berbagai komprehensif dari unit dapat dibeli atau disewa secara harian atau bulanan. Selain   itu, kami senang untuk menyesuaikan paket ini sesuai dengan kebutuhan spesifik anda misalnya pengaturan   sewa-beli. Bergantian, jika Anda ingin membeli unit, kita paling bersedia untuk merancang sebuah paket yang saling menguntungkan untuk Anda.

 Price List DRY Container :

 20feet DRY:
 - 50% : IDR. 11.000.000/ Nego Call.
 - 60% : IDR. 12.000.000/ Nego Call.
 - 70% : IDR. 13.000.000/ Nego Call.
 - 80% : IDR. 15.000.000/ Nego Call.
 - 90% : IDR. 17.000.000/ Nego Call.
 New : IDR. 25.0000.000/ Nego Call.

Hasil gambar untuk container 20 feet


 40feet DRY:
 - 50% : IDR. 13.000.000/ Nego Call.
 - 60% : IDR. 14.000.000/ Nego Call.
 - 70% : IDR. 16.000.000/ Nego Call.
 - 80% : IDR. 18.000.000/ Nego Call.
 - 90% : IDR. 20.000.000/ Nego Call.
 New : IDR. 35.0000.000/ Nego Call.

Hasil gambar untuk container 40 feet

Tidak ada komentar:

Posting Komentar